Garis Besar Full Life/Kidung Agung

Dari Sejarah Alkitab Indonesia
Revisi sejak 11 Mei 2011 05.42 oleh Sejarah (bicara | kontrib) (←Membuat halaman berisi '{{Kanan|{{Pengantar dan Garis Besar Kitab}}|{{Kepercayaan dan Kehidupan Kristen}}|{{Perjanjian Lama}}}} {{Kepercayaan dan Kehidupan Kristen|footer}} '''Judul'''<br /> (...')
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)
<< >>
Sejarah Alkitab di Indonesia
Sejarah Alkitab Daerah Indonesia
Sejarah Alkitab di Luar Indonesia
Biblika
Doktrin Alkitab
Pengantar dan Garis Besar Kitab
Studi Kata Alkitab
Bagian-bagian dari buku :
Kepercayaan dan Kehidupan Kristen
Garis Besar Full Life:
Perjanjian Lama
Kejadian
Keluaran
Imamat
Bilangan
Ulangan
Yosua
Hakim-hakim
Rut
1 Samuel
2 Samuel
1 Raja-raja
2 Raja-raja
1 Tawarikh
2 Tawarikh
Ezra
Nehemia
Ester
Ayub
Mazmur
Amsal
Pengkhotbah
Kidung Agung
Yesaya
Yeremia
Ratapan
Yehezkiel
Daniel
Hosea
Yoël
Amos
Obaja
Yunus
Mikha
Nahum
Habakuk
Zefanya
Hagai
Zakharia
Maleakhi



Bibliografi

Artikel ini diambil dari:
Kepercayaan dan Kehidupan Kristen. PT BPK Gunung Mulia, Jakarta. CD SABDA-Topik 07008


Judul
(Kid 1:1)

I. Syair Pertama: Mempelai Wanita Merindukan Mempelai Laki-Laki
(Kid 1:2-2:7)

  1. Kerinduannya Diungkapkan
    (Kid 1:2-4a)
  2. Dukungan Para Sahabatnya
    (Kid 1:4b)
  3. Pertanyaannya
    (Kid 1:5-7)
  4. Nasihat Para Sahabatnya
    (Kid 1:8)
  5. Mempelai Laki-Laki Tampil dan Berbicara
    (Kid 1:9-11)
  6. Pernyataan Kasih Sayang di Antara Kedua Mempelai
    (Kid 1:12-2:7)

II. Syair Kedua: Kedua Kekasih Saling Mencari dan Berjumpa
(Kid 2:8-3:5)

  1. Mempelai Wanita Melihat Kedatangan Mempelainya
    (Kid 2:8-9)
  2. Perkataan Pembukaan Mempelai Laki-Laki
    (Kid 2:10-15)
  3. Ungkapan Kasih Khusus Mempelai Wanita
    (Kid 2:16-17)
  4. Mempelai Laki-Laki Hilang dan Ditemukan Kembali
    (Kid 3:1-5)

III.Syair Ketiga: Iringan Pernikahan
(Kid 3:6-5:1)

  1. Mempelai Laki-Laki Mendekati
    (Kid 3:6-11)
  2. Kasih Mempelai Laki-Laki Kepada Mempelai Wanita
    (Kid 4:1-15)
  3. Mempelai Wanita dan Mempelai Laki-Laki Bersatu
    (Kid 4:16-5:1)

IV. Syair Keempat: Mempelai Wanita Takut Kehilangan Kekasihnya
(Kid 5:2-6:3)

  1. Mimpi Mempelai Wanita pada Malam Hari
    (Kid 5:2-7)
  2. Mempelai Wanita dan Para Sahabatnya Membicarakan Mempelai Laki-Laki
    (Kid 5:8-16)
  3. Tempat yang Didatangi Mempelai Laki-Laki
    (Kid 6:1-3)

V. Syair Kelima: Kecantikan Mempelai Wanita
(Kid 6:4-8:4)

  1. Penggambaran Mempelai Wanita oleh Mempelai Laki-Laki
    (Kid 6:4-9)
  2. Mempelai Laki-Laki dan Para Sahabatnya Membicarakan Mempelai Wanita
    (Kid 6:10-13)
  3. Penggambaran Mempelai Wanita Selanjutnya
    (Kid 7:1-8)
  4. Kasih Sayang Mempelai Wanita untuk Mempelai Laki-Laki
    (Kid 7:9-8:4)

VI. Syair Keenam: Puncak Keindahan Kasih
(Kid 8:5-14)

  1. Hebatnya Kasih
    (Kid 8:5-7)
  2. Perluasan Kasih
    (Kid 8:8-9)
  3. Kepuasan Kasih
    (Kid 8:10-14)