Tweet
Dari Sejarah Alkitab Indonesia
Judul
(Pengkh 1:1)
I. Pendahuluan: Kesia-Siaan Hidup Pada Umumnya
(Pengkh 1:2-11)
II. Kesia-Siaan Hidup Mementingkan Diri yang Dilukiskan dari Pengalaman Pribadi
(Pengkh 1:12-2:26)
- Kesia-Siaan Hikmat dan Filsafat Manusia
(Pengkh 1:12-18) - Kehampaan Kesenangan dan Kekayaan
(Pengkh 2:1-11) - Kesia-Siaan Prestasi Besar
(Pengkh 2:12-17) - Ketidakadilan Kerja Keras
(Pengkh 2:18-23) - Kesimpulan: Kenikmatan Hanya Berasal dari Allah
(Pengkh 2:24-26)
III.Berbagai Pengamatan Tentang Pengalaman Hidup
(Pengkh 3:1-11:6)
- Aneka Perspektif Terhadap Tatanan Ciptaan
(Pengkh 3:1-22)- Suatu Waktu Diciptakan untuk Segala Sesuatu
(Pengkh 3:1-8) - Keindahan Penciptaan
(Pengkh 3:9-14) - Allah adalah Hakim Segala Sesuatu
(Pengkh 3:15-22)
- Suatu Waktu Diciptakan untuk Segala Sesuatu
- Berbagai Pengalaman Hidup yang Sia-Sia
(Pengkh 4:1-16)- Mengalami Penindasan
(Pengkh 4:1-3) - Persaingan dalam Bekerja
(Pengkh 4:4-6) - Tidak Mempunyai Teman
(Pengkh 4:7-12) - Lalai Menerima Nasihat
(Pengkh 4:13-16)
- Mengalami Penindasan
- Aneka Peringatan Kepada Pembaca
(Pengkh 4:17-6:12)- Mengenai Menghampiri Allah
(Pengkh 4:17-5:6) - Mengenai Pengumpulan Kekayaan
(Pengkh 5:7-19) - Mengenai Hidup dan Mati
(Pengkh 6:1-12)
- Mengenai Menghampiri Allah
- Serbaneka Amsal-Amsal Hikmat
(Pengkh 7:1-8:1) - Masalah-Masalah Keadilan
(Pengkh 8:2-9:12)- Ketaatan Kepada Raja
(Pengkh 8:2-8) - Kejahatan dan Hukumannya
(Pengkh 8:9-13) - Masalah Keadilan Sejati
(Pengkh 8:14-17) - Keadilan Akhir bagi Semua Orang
(Pengkh 9:1-6) - Kemanjuran Iman
(Pengkh 9:7-12)
- Ketaatan Kepada Raja
- Serbaneka Amsal Lagi Tentang Hikmat
(Pengkh 9:13-11:6)
IV. Nasihat-Nasihat Penutup
(Pengkh 11:7-12:14)
- Bersukacitalah pada Masa Mudamu
(Pengkh 11:7-10) - Ingatlah Allah pada Masa Mudamu
(Pengkh 12:1-8) - Berpautlah pada Satu Kitab
(Pengkh 12:9-12) - Takutlah Akan Allah dan Berpeganglah pada Perintah-Perintah-Nya
(Pengkh 12:13-14)
Bibliografi | |
Artikel ini diambil dari: |