Tweet
Dari Sejarah Alkitab Indonesia
Pendahuluan
(Hab 1:1)
I. Pertanyaan-Pertanyaan Habakuk
(Hab 1:2-2:20)
- Pertanyaan 1:
Bagaimana mungkin Allah Membiarkan Yehuda yang Fasik Tanpa Dihukum?
(Hab 1:2-4) - Jawaban 1:
Allah Akan Memakai Babel untuk Menghukum Yehuda
(Hab 1:5-11) - Pertanyaan 2:
Bagaimana Allah Bisa Memakai Bangsa yang Lebih Fasik daripada Yehuda Sebagai Alat-Nya untuk Menghukum?
(Hab 1:12-2:1) - Jawaban 2:
Allah Juga Akan Menghukum Babel
(Hab 2:2-20)- Pendahuluan Kepada Jawaban
(Hab 2:2-3) - Dosa-Dosa Babel
(Hab 2:4-5) - Serangkaian lima Celaka bagi Babel
(Hab 2:6-19) - Tuhan Segenap Bumi
(Hab 2:20)
- Pendahuluan Kepada Jawaban
II. Nyanyian Habakuk
(Hab 3:1-19)
- Doa Habakuk Mohon Kasih Sayang
(Hab 3:1-2) - Kuasa Tuhan
(Hab 3:3-7) - Tindakan-Tindakan Penyelamatan Tuhan
(Hab 3:8-15) - Iman Habakuk yang Kokoh
(Hab 3:16-19)
Bibliografi | |
Artikel ini diambil dari: |